VISI kami

VISI

Menjadi perusahaan developer properti berskala nasional yang profesional.

MISI

1. Mewujudkan impian konsumen dengan hunian berkualitas dan legalitas terjamin.
2. Berkontribusi dalam penciptaan lapangan kerja serta mendukung pendidikan dan lingkungan.

Sejarah Singkat

PT. Citra Taman Asri berdiri sejak tahun 2019 dengan tujuan untuk menciptakan hunian berkualitas bagi masyarakat Indonesia. Berawal dari proyek Pesona Indah Taman Asri (PITA) dengan 154 unit, kami terus berkembang dan berinovasi.


PT. Citra Taman Asri terhubung dengan PT. Cakrawala Metrik Group, yang memiliki rekam jejak sukses sejak 2008.

OUR OFFICE

PT. Citra Taman Asri

Jl. Nogobondo No. 9, Rejowinangun, Kotagede, Yogyakarta
Kami sedang ONLINE
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram